Rif’atul Firdausi Arfah, Rif’atul Firdausi Arfah Studi Kasus Perilaku Agresif, Penyesuaian Diri dan Perilaku Sosial Anak Usia Dini. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Text
Studi Kasus Perilaku Agresif.docx Download (33kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan bentuk-bentuk perilaku agresif anak di sekolah dan dirumah, serta untuk mengetahui penyebab perilaku agresif anak. Metode penelitian ini adalah studikasus. Subjek penelitian adalah seorang anak laki-laki berusia enam tahun (A) yang berperilaku agresif.Data dikumpulkan melalui pengamatan dan wawancara. Pengamatan dilaukan di dalam maupun di luarruang kelas. Wawancara dilakukan pada para guru, orang tua, serta pengasuh anak. Hasil penelitianmengungkapkan bahwa bentuk-bentuk perilaku subjek meliputi agresi verbal (mengumpat, mengejek,menjulurkan lidah) serta agresi non-verbal (memukul, menendang, dan mendorong). Faktor-faktor yangmenjadi penyebab perilaku agresif pada subjek adalah pembelajaran, penguatan, serta pengalamanlangsung.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Islamic Studies > School of Islamic Primary Education |
Depositing User: | pai umsida |
Date Deposited: | 21 Mar 2019 07:33 |
Last Modified: | 21 Mar 2019 07:33 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/5995 |
Actions (login required)
View Item |