rizky irvayanti, Selvi (2018) HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH OTORITATIF DENGAN PERKEMBANGAN MORAL SISWA KELAS V DI SDN BORO TANGGULANGIN SIDOARJO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO.
Text
148620600094.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (21MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya hubungan yang signifikan antara pola asuh otoritatif dengan perkembangan moral siswa kelas V di SDN Boro Tanggulangin Sidoarjo.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif non eksperimen dengan menggunakan jenis penelitian korelasi. Variabel dalam penelitian terdiri dari dua variabel, yaitu pola asuh otoritatif sebagai variabel bebas (X) dan perkembangan moral siswa kelas V sebagai variabel terikat (Y). Populasi atau sampel dalam penelitian ini adalah seluru siswa kelas V dengan jumlah 42 siswa. Data yang terkumpul dalam penelitian ini dianalisis menggunakan uji korelasi. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan yang signifikasi antara pola asuh otoritatif dengan perkembangan moral siswa kelas v dengan output Correlation Coefficient sebesar 0,63. Dari hasil tersebut menunjukkan adanya hubungan yang kuat antara pola asuh otoritatif dengan perkembangan moral siswa kelas V di SDN Boro Tanggulangin Sidoarjo.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Skripsi |
Uncontrolled Keywords: | Pola Asuh Otoritatif; Perkembangan Moral. |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools L Education > LD Individual institutions (United States) |
Divisions: | Faculty of Teaching and Education Science > School of Elementary's Teacher Education |
Depositing User: | pgsd umsida |
Date Deposited: | 31 Aug 2018 07:25 |
Last Modified: | 31 Aug 2018 07:25 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/5373 |
Actions (login required)
View Item |