Teori Produksi

Damayanti, Maharani Lutfiah (2020) Teori Produksi. Teori Produksi. pp. 1-15.

[img] Text
Teori Produksi.pdf

Download (681kB)

Abstract

Dalam kegiatan produksi, terdapat faktor produksi ynag berupa input. Input dan output saling berhubungan dan erat kaitannya. Hubungan tersebut dinyatakan dalam fungsi produksi. Untuk mendapatkan hasil produksi yang optimal terdapat dua jangka waktu produksi yaitu jangka pendek dan jangka panjang. Pada jangka pendek, terdapat input tetap dan variabel. Input tetapnya adalah modal sedangkan variabel adalah tenaga kerja. Agar kegiatan tersebut semakin produkti maka tenaga kerja dapat ditambah hingga batas tertentu. Apabila melewati batas maka produktivitas akan menurun. Pada jangka panjang, modal dan tenaga kerja merupakan input variabel, sehingga nilainya dapat berubah. Jika produsen ingin menambah hasil produksi maka ia dapat menambahmodal produksi dan tenaga kerjanya.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Engineering > School of Industrial Engineering
Depositing User: teknikindustri umsida
Date Deposited: 15 Apr 2020 07:04
Last Modified: 15 Apr 2020 07:04
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/6985

Actions (login required)

View Item View Item