BENTUK- BENTUK PERLINDUNGAN ANAK MENURUT HUKUM POSITIF DI INDONESIA

Siswanto, Dedy (2018) BENTUK- BENTUK PERLINDUNGAN ANAK MENURUT HUKUM POSITIF DI INDONESIA. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

[img] Text
Skripsi_Dedy_S_(132040100004).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

Kekerasan Anak sering kita jumpai di linkungan keluarga, masyarakat, baik di pedesaan maupun perkotaan. Banyak problematika hidup dalam keluarga atau di lingkungan masyarakat seperti tindak pelanggaran tertentu, seperti pembunuhan, penganiayaan, pemerkosaan dan pencurian pada Anak yang berakibat kesengsaraan dan penderitaan baik fisik maupun psikis. Berdasarkan hal tersebut tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bentuk-bentuk perlindungan Anak menurut hukum positif di Indonesia. metode penelitian yang digunakan yaitu yuridis normatif yang menguji penerapan kaidah atau norma didalam hukum positif yang berlaku dengan menggunakan pendekatan Statute Aprroach. Bentuk perlindungan hukum terhadap Anak diberikan secara prefentif dan represif. Perlindungan secara prefentif bertujuan guna melakukan pencegahan sebelum terjadinya permasalahan hukum. Sedangkan Perlindungan Hukum secara represif yaitu perlindungan yang diberikan oleh undang-undang. Manfaat dari Penelitian ini adalah dapat memberikan manfaat bagi Masyarakat yakni memberikan sebuah gambaran secara menyeluruh tentang bentuk-bentuk perlindungan anak menurut hukum positif di Indonesia. Kata Kunci : Perlindungan Anak, Hukum Positif,

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: skripsi
Uncontrolled Keywords: Perlindungan Anak; Hukum Positif
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > School of Legal Studies
Depositing User: hukum umsida
Date Deposited: 28 Aug 2018 11:29
Last Modified: 28 Aug 2018 11:29
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/5116

Actions (login required)

View Item View Item