MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE MIND MAPPING PADA SISWA KELAS IV SD

Alfisyahriya, Khoirun (2018) MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE MIND MAPPING PADA SISWA KELAS IV SD. PTK 2018 B1 PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

[img] Text
30.Khoirun Alfisyahriya 158620600145.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (118kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat siswa pada mata pelajaran IPS. Karena saat ini pada umumnya siswa masih kurang berminat pada mata pelajarn IPS karena siswa merasa pembelajaran IPS adalah pelajaran yang kurang menarik dan guru hanya menggunakan metode yang monoton. Penelitian inidilakukan di SDN Keboansikep 2dan penelitian dilakukan dalam dua siklus, yaitu siklus I dan siklus II. Setiap siklus mempunyai empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Data yang dikumpulkan pada penelitian ini adalah melalui pengamatan tentang aktivitas belajar siswa saat pembelajaran IPS. Berdasarkan penelitian dan data yang sudah ada dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode Mind Mapping pada pembelajaran IPS dapat meningkatkan minat belajar siswa. Diharapkan dalam setiap proses pembelajaran hendaknya guru menggunakan metode pembelajaran yang kreatif dan efektif.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Minat belajar, Mind Mapping
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Faculty of Teaching and Education Science > School of Elementary's Teacher Education
Depositing User: M.Pd Mohammad Faizal Amir
Date Deposited: 09 May 2018 10:23
Last Modified: 09 May 2018 10:23
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/3165

Actions (login required)

View Item View Item