ANALISIS KEAKURATAN METODE GROVER DAN OHLSON SEBAGAI PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN DELISTING DAN LISTING YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2011-2015

Khotimah, Kusnul (2018) ANALISIS KEAKURATAN METODE GROVER DAN OHLSON SEBAGAI PREDIKSI KEBANGKRUTAN PADA PERUSAHAAN DELISTING DAN LISTING YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2011-2015. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

[img] Text
Skripsi Lengkap - 142010200209.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (7MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk membandingkan hasil prediksi kebangkrutan dengan menggunakan metode Grover dan Ohlson. Selain itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui metode prediksi kebangkrutan yang paling akurat dalam memprediksi perusahaan yang mengalami delisting dan listing. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif komperatif untuk menjelaskan dan membandingkan kedua metode prediksi kebangkrutan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik perposive sampling dengan total 10 perusahaan. Data dianalisis menggunakan perhitungan tingkat akurasi dan tipe kesalahan I dari setiap metode prediksi kebangkrutan, untuk dapat memprediksi perusahaan yang mengalami delisting dan listing. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Metode grover terbukti lebih akurat dalam memprediksi kebangkrutan, pada perusahaan yang delisting dan listing dengan nilai tingkat akurasi sebesar 60% dan nilai kesalahan tipe I sebesar 40%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Skripsi
Uncontrolled Keywords: Kebangkrutan; Metode Grover; Metode Ohlson; Delisting
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Economics and Business > School of Management
Depositing User: Manajemen umsida
Date Deposited: 03 Apr 2018 05:06
Last Modified: 03 Apr 2018 05:06
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/2505

Actions (login required)

View Item View Item