Bagaimana Mengurus Izin Perusahaan Jasa Keuangan

‘Azmi, Muhammad Adil (2024) Bagaimana Mengurus Izin Perusahaan Jasa Keuangan. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

[img] Text
artikel 5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (317kB)

Abstract

“Buku Ajar Hukum Perusahaan” dari Umsida memiliki keunggulan dalam menyajikan konten yang mendalam mengenai hukum perusahaan, serta memberikan informasi yang terperinci dan komprehensif. Selain itu sebagai karya dari penerbit terkemuka, buku ini menawarkan keandalan informasi yang tinggi dan standart kulitas yang. Penyajian data dan informasinya yang terstruktur dengan baik dalam buku ini memudahkan untuk memahami materi yang disajikan.(Multazam et al., 2023). Peraturan Otoritas Jasa keuangan Republik Indonesia No. 1/POJK.07/2013 memberikan pedoman yang jelas tentang penerapan Prinsip Good Corporate Governance bagi perusahaan Jasa Keuangan di Indonesia, mendorong tata Kelola Puerusahaan yang baik dan menegakkan hukum serta pengawasan yang ketat.(POJK 1 - 2013). Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2011 tentang Ototitas Jasa Keuangan menyediakan landasan hukum yang komprehensif mengenai fungsi dan wewenang Otoritas Jasa Keuangan, mengatur perlindungan kinsmen dan stabilitas sistem keuangan, serta memberikan arah kebijakan yang jelas untuk sektor keuangan di Indonesia.(UU 21 Tahun 2011)

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Izin Perusahaan, Jasa Keuangan, Otoritas Jasa Keuangan, Evaluasi Perizinan, Good Corporate Governance
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > School of Legal Studies
Depositing User: admin eprints
Date Deposited: 21 Aug 2024 04:14
Last Modified: 21 Aug 2024 04:14
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/14031

Actions (login required)

View Item View Item