Pengaruh Model Pembelajaran Flipped Classroom Di Masa Pandemi Covid 19 Terhadap Hasil Belajar IPA Sekolah Dasar

Sari, Vivi Alynda and Wulandari, Fitria (2022) Pengaruh Model Pembelajaran Flipped Classroom Di Masa Pandemi Covid 19 Terhadap Hasil Belajar IPA Sekolah Dasar. Jurnal Handayani, 13 (1). ISSN 2407-6295

[img] Text
Pengaruh Model Pembelajaran Flipped Classroom Di Masa Pandemi Covid 19 Terhadap Hasil Belajar IPA Sekolah Dasar.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran flipped classroom di masa pandemi covid 19 terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V MI Al Abror Pekauman dan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh model pembelajaran flipped classroom di masa pandemi covid 19 terhadap hasil belajar IPA kelas V MI Al Abror Pekauman. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif eksperimen dengan menggunakan desain penelitian pre experimental – one group pretest posttest design. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh positif dan signifikan model pembelajaran flipped classroom terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V MI Al Abror Pekauman, dibuktikan dengan nilai thit 7,184 > ttab 2,064 dan besarnya pengaruh dapat dilihat dari perhitungan Cohen’s d yang menunjukan hasil 1,44 > 0,8. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat pengaruh positif dan signifikan yang besar antara model pembelajaran flipped classroom terhadap hasil belajar IPA siswa kelas V MI Al Abror Pekauman. Kata Kunci: Pandemi Covid 19, Model Pembelajaran Flipped Classroom, Hasil Belajar IPA

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Faculty of Teaching and Education Science > School of Elementary's Teacher Education
Depositing User: pai umsida
Date Deposited: 26 Jul 2022 10:11
Last Modified: 29 Aug 2022 07:24
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/9925

Actions (login required)

View Item View Item