Muhammad, Musfiqon and Nurdyansyah, Nurdyansyah (2015) PENDEKATAN PEMBELAJARAN SAINTIFIK. Nizamia Learning Center. ISBN 978-602-72376-0-5
|
Text
BUku Saintifik.pdf - Published Version Available under License Creative Commons Attribution. Download (4MB) | Preview |
Abstract
Buku ini menekankan pada pengayaan wawasan dan pengetahuan tentang konsep dan langkah pembelajaran dengan pendekatan scientific. Buku ini terdiri dari enam bab dengan penekanan yang berbeda-beda setiap babnya. Setiap bab juga telah disusun secara sistematis sesuai urutan materi dan tahapan pemahaman tentang pengembangan kurikulum. Sasaran pembaca buku ini adalah seluruh pengamat pendidikan dan pemegang kebijakan pendidikan serta para kepala sekolah, guru dan yang memiliki motivasi untuk menulis. Buku ini memberikan bekal pemahaman dan keterampilan untuk pelaksanaan pembelajaran dengan pendekatan scientific. Melalui buku ini diharapkan dapat memberikan modal pengetahuan bagi para pengamat pendidikan serta para pimpinan satuan pendidikan. Selain itu, juga diperuntukkan bagi para mahasiswa untuk mengembangkan buku ini dan menjadi rujukan referensi.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Faculty of Islamic Studies > School of Islamic Primary Education |
Depositing User: | pgmi umsida |
Date Deposited: | 20 Jul 2017 03:27 |
Last Modified: | 30 Jan 2018 02:23 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/306 |
Actions (login required)
View Item |