Sigit, Hermawan (2021) Buku Ajar Manajemen Strategi & Resiko. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Text
1126-Article Text-5240-1-10-20210820..pdf Download (13MB) |
Abstract
Segala puji penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala rahmat, taufiq dan hidayah-Nya atas karunia masa lalu, saat ini, dan akan datang serta atas tersusunnya buku “MANAJEMEN STRATEGI DAN RESIKO” ini. Buku ini disusun dengan maksud untuk memberikan referensi pada matakuliah “MANAJEMEN STRATEGI DAN RESIKO”. Buku ini selain memberikan konsep-konsep tentang strategi perusahaan juga akan memberikan contoh strategi yang dilakukan oleh perusahaan sehingga akan lebih mudah dipahami karena ada contoh aplikatifnya. Penulis berharap semoga buku ini dapat bermanfaat bagi para mahasiswa dan pembaca pada umumnya. Penulis menerima kritik dan saran yang akan lebih menyempurnakan buku ini. Ucapan terima kasih yang tulus penulis sampaikan kepada rekan-rekan kami yang telah memberikan inspirasi, rekan sesama tenaga pengajar, para mahasiswa, guru dan dosen kami, serta UMSIDA Press yang bersedia menerbitkan buku ini.
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Economics and Business > School of Accountancy |
Depositing User: | Sigit Hermawan |
Date Deposited: | 07 Oct 2021 02:29 |
Last Modified: | 07 Oct 2021 02:29 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/8881 |
Actions (login required)
View Item |