Arifin, Mukhammad Faizal and Jamaaluddin, Jamaaluddin (2020) Menentukan Lokasi Usaha Ikan Bakar Bamboo Menggunakan Metode Kualitatif Eksploratif. Menentukan Lokasi Usaha Ikan Bakar Bamboo Menggunakan Metode Kualitatif Eksploratif. pp. 1-4.
Text
UTS_6B3_209_M FAIZAL ARIFIN.pdf Download (108kB) |
Abstract
Pemilihan lokasi usaha penting bagi Ikan Bakar Bambu sehingga diperlukan pertimbangan yang matang bagi Ikan Bakar Bambu terkait pemilihan lokasi usaha. Tujuan penelitian ini adalah ingin memilih lokasi usaha yang sesuai pada bisnis Ikan Bakar Bambu.Pemilihan lokasi ini sangat penting dalam menentukan tingkat intensitas pengunjung untuk memilih lokasi yang nyaman dan mudah dijangkau maka diharapkan penelitian ini bisa mengukur faktor apa saja yang perlu dipertimbangkan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Faculty of Engineering > School of Computer Engineering |
Depositing User: | Jamaaluddin Jamaaluddin |
Date Deposited: | 23 Apr 2020 01:36 |
Last Modified: | 23 Apr 2020 01:36 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/7179 |
Actions (login required)
View Item |