Pemilihan Lokasi Usaha Jasa Cuci Helm Yang Baik Dengan Menggunakan Metode Kualitatif Factor Rating

Prasetya, Dwi Agus (2020) Pemilihan Lokasi Usaha Jasa Cuci Helm Yang Baik Dengan Menggunakan Metode Kualitatif Factor Rating. Pemilihan Lokasi Usaha Jasa Cuci Helm Yang Baik Dengan Menggunakan Metode Kualitatif Factor Rating.

[img] Text
UTS_B1_038_Dwi Agus Prasetya_(Untuk UTS).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (511kB) | Request a copy

Abstract

Usaha laundry adalah suatu jenis usaha yang bergerak di bidang jasa cuci dan setrika. Usaha laundry sendiri ada beberapa jenis yang diantaranya ada jenis laundry untuk barang seperti sepatu, helm, sofa dll. Usaha ini termasuk dalam kategori usaha dengan perputaran cepat. Dalam artian, rentang waktu permintaan pelanggan antara permintaan pertama dan permintaan selanjutnya pada jasa ini yang memakan waktu relatif singkat. Selain itu usaha ini tergolong kategori usaha yang akan selalu dibutuhkan banyak orang. Dikarenakan usaha laundry yang cepat berkembang, maka penentuan lokasi usaha pun menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi perkembangan usaha laundry tersebut. Karena usaha laundry terkait dengan konsumen yang notabene tidak memiliki waktu untuk melakukan laundry sendiri terhadap apa yang dipakainya.

Item Type: Article
Additional Information: Tugas Akhir
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Engineering > School of Computer Engineering
Depositing User: Jamaaluddin Jamaaluddin
Date Deposited: 23 Apr 2020 01:30
Last Modified: 23 Apr 2020 01:30
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/7126

Actions (login required)

View Item View Item