AKTUALISASI USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH (UMKM) DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN DI INDONESIA

Oktaviana, Hanifah (2020) AKTUALISASI USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH (UMKM) DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN DI INDONESIA. AKTUALISASI USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH (UMKM) DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN DI INDONESIA. pp. 1-15.

[img] Text
AKTUALISASI USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH (UMKM) DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN DI INDONESIA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (207kB)

Abstract

ABSTRAK Usaha mikro, kecil, dan menengah merupakan salah satu sektor yang turut menyumbang peningkatan perekonomian Indonesia, sehingga berimbas ke peningkatan pendapatan nasional Indonesia. Kontribusi sektor usaha mikro, kecil, dan menengah terhadap produk domestik bruto meningkat dari 57,84% menjadi 60,34% dalam lima tahun terakhir. Dari data tersebut jelas bahwa UMKM berperan penting dalam meningkatkan perekonomian Indonesia. Oleh karena itu, untuk saat ini pemerintah berusaha mengembangkan UMKM dengan memberikan modal karena dapat menyeimbangkan sendi perekonomian di Indonesia. Dari UMKM, banyak pengangguran yang mulai mengasah kreatifitasnya melalui pelatihan-pelatihan yang saat ini sedang digalakkan oleh pemerintah. Dari UMKM tersebut pemerintah berharap bahwa perekonomian Indonesia akan tetap stabil, sehingga mampu mengatasi permasalahan-permasalahan ekonomi yang selama ini terjadi di Indonesia. Pengembangan UMKM menjadi sangat strategis dalam menggerakkan perekonomian nasional, mengingat kegiatan usahanya mencakup hampir semua lapangan usaha sehingga kontribusi UMKM menjadi sangat besar bagi peningkatan pendapatan(Oktafia, 2017b).

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: UMKM, Pendapatan Nasional, Pemerintah.
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
T Technology > TX Home economics
Divisions: Faculty of Engineering > School of Industrial Engineering
Depositing User: teknikindustri umsida
Date Deposited: 15 Apr 2020 07:00
Last Modified: 15 Apr 2020 07:00
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/6934

Actions (login required)

View Item View Item