Mufida, Virda and Rokhma, Aini (2017) ANALISIS KESALAHAN SISWA KELAS II DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA OPERASI HITUNG CAMPURAN. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Text
VIRDA MUFIDA & AINI ROKHMA A2 SMT 8.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Available under License Creative Commons Attribution. Download (460kB) |
Abstract
Matematika merupakan salah satu cabang ilmu pengetahuan, yang bersifat deduktif, formal, aksiomatik, abstrak dan hirarkis. Mata pelajaran Matematika perlu diberikan dan diajarkan kepada siswa mulai dari sekolah dasar. Hal ini berguna untuk membekali peserta didik dengan kemampuan berpikir logis, sistematis, analitis, kritis, kreatif, serta kemampuan untuk bekerjasama. Siswa Sekolah Dasar (SD), terutama siswa kelas II menganggap pelajaran matematika degan pokok materi operasi hitung campuran dalam bentuk soal cerita, karena pada materi ini menuntut siswa untuk memahami isi cerita dengan kemampuan berhitung. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif untuk mengungkapkan penyebab kesalahan yang dilakukan siswa dalam menyelesaikan soal cerita operasi hitung campuran yang dilakukan oleh siswa. Kesalahan yang sering dilakukan siswa dalam menyelesaikan soal cerita operasi hitung campuran adalah tidak dapat menentukan tanda operasi hitung dengan benar, dimana soal yang seharusnya menggunakan tanda perkalian (×) justru ia salah menggunakan tanda penjumlahan (+), begitupula sebaliknya yang seharusnya menggunakan tanda pembagian (:) justru ia menggunakan tanda pengurangan (–).
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | Faculty of Teaching and Education Science > School of Elementary's Teacher Education |
Depositing User: | M.Pd Mohammad Faizal Amir |
Date Deposited: | 23 Aug 2017 02:05 |
Last Modified: | 23 Aug 2017 02:05 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/579 |
Actions (login required)
View Item |