Dwi Irawan, Candra and Jamaaluddin, Jamaaluddin (2018) ANALISIS PENGARUH UNBALANCED POWER SYSTEM PADA KAPAL TANKER PERTAMINA 6500 LTDW (Long Ton Dead Weight). Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Text
Skripsi Lengkap - 161020100092.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (4MB) |
Abstract
Unbalanced power system adalah keadaan dimana posisi beban listrik yang tidak merata. Unbalanced power system sering di temui di kapal-kapal terutama untuk jenis kapal-kapal tanker dan KMP (Kapal motor penumpang). Pada sistem kelistrikan di kapal, kondisi beban tidak seimbang hal ini disebabkan karena waktu pengoperasian beban yang ada di kapal tidak serempak atau waktu pemasangan beban listrik tidak merata untuk phasa 1 , phasa 2, phasa 3. Apabila ketidakseimbangan beban terjadi secara terus-menerus maka hal tersebut dapat menyebabkan penurunan performa generator, transformator, serta MCB di feeder panel akan menjadi panas. Pada tugas akhir ini akan di lakukan pengambilan data beban listrik yang ada di kapal tanker serta di lakukan analisis untuk single line diagram. Pengambilan data digunakan untuk menghitung short circuit calculation, dan mengetahui proses penyebab dari ketidak keseimbangan beban serta cara penanggulangannya .Pada kapal pertamina 6500 LTDW di ketahui bahwa ketidak seimbangan beban sebasar 14% pada saaat sea going dan 13% saat pengambilan minyak hal itu di sebabkan karena pada DB P1 dan P3 pemasangan beban R,S,T tidak seimbang agar menjadi seimbang DB P1 dan DB P3 one line yang berada di kapal diubah.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | skripsi |
Uncontrolled Keywords: | Unbalanced Power System, Phasa 1, Phasa 2, Phasa 3, Short Circuit Calculation |
Subjects: | T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering |
Divisions: | Faculty of Engineering > School of Electronics Engineering |
Depositing User: | teknikelektro umsida |
Date Deposited: | 04 Sep 2018 10:36 |
Last Modified: | 04 Sep 2018 10:36 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/5557 |
Actions (login required)
View Item |