Sari, Melisa (2018) Hubungan Antara Dukungan Sosial Orang Tua Dengan Kecemasan Menjelang Ujian Di SD Negeri Cangkring Malang 1. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Text
Skripsi Lengkap - 142030100068.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution. Download (2MB) |
Abstract
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dukungan sosial orang tua dengan kecemasan menjelang ujian di sd negeri 1 cangkring malang 1. penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif. sampel yang digunakan adalah siswa-siswi di sd negeri 1 cangkring malang 1 yang berjumlah 60 siswa. metode pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling jenuh karena semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Penelitian ini sudah sesuai dengan prosedur kuantitatif yang menggunakan analisis korelasi product moment pearson. pada penelitian ini menggunakan alat pengumpul data yang berupa dua skala yaitu skala dukungan sosial orang tua dengan skala kecemasan menjelang ujian. berdasarkan hasil uji korelasi product moment yaitu : -619 dengan sig = 0.1 (sig <0.05), dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang diajukan peneliti terbukti, yaitu ada hubungan negatif antara dukungan sosial orang tua dengan kecemasan menjelang ujian di sd negeri 1 cangkring malang 1 artinya semakin tinggi kecemasan maka akan semakin rendah dukungan sosial orang tua, begitupun sebaliknya ketika kecemasan rendah maka dukungan sosial orang tua tinggi. Kata kunci : Dukungan Sosial Orang Tua, Kecemasan Menjelang Ujian
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Skripsi |
Uncontrolled Keywords: | Dukungan Sosial Orang Tua; Kecemasan Menjelang Ujian; Siswa SD |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Faculty of Psychology > School of Psychologycal Science |
Depositing User: | Psikologi umsida |
Date Deposited: | 28 Aug 2018 07:46 |
Last Modified: | 28 Aug 2018 07:46 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/5023 |
Actions (login required)
View Item |