diah pertiwi, eka (2018) pengaruh media wayang kardus terhadap keterampilan bercerita dalam pembelajaran bahasa indonesia kelas II di SD Muhammadiyah 1 wringinanom. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.
Text
SKRIPSI LENGKAP-148620600176. PDF 2.pdf - Published Version Restricted to Registered users only until 28 August 2018. Available under License Creative Commons Attribution. Download (23MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan adakah pengaruh media wayang kardus (waydus) dan seberapa tinggi pengaruh media wayang kardus (waydus) terhadap keterampilan bercerita siswa kelas II di SD Muhammadiyah 1 Wringinanom. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen “Pretest and Posttest Group”. Pengambilan sampel menggunakan non probability sampling dengan teknik sampling total karena populasi relative kecil yakni berjumlah 25 siswa. Instrument dalam penelitian ini menggunakan teknik pengambilan data yaitu Pretest dan Posttest. Hasil tes yang dihitung dengan Uji N-Gain diperoleh nilai rata-rata pretest sebesar 51,8 dan nilai rata-rata posttest sebesar 74,4 dengan peroleh hasil N-Gain sebesar 0,46. Berdasarkan hasil penelitian ini, maka dapat disimpulkan bahwa media wayang kardus mempunyai pengaruh sedang terhadap keterampilan bercerita siswa kelas II di SD Muhammadiyah 1 Wringinanom. Kata kunci : media wayang kardus (waydus), pembelajaran Bahasa Indonesia, keterampilan bercerita.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | media wayang kardus (waydus); pembelajaran Bahasa Indonesia; keterampilan bercerita. |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | Faculty of Teaching and Education Science > School of Elementary's Teacher Education |
Depositing User: | pgsd umsida |
Date Deposited: | 27 Aug 2018 08:50 |
Last Modified: | 27 Aug 2018 08:50 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/4793 |
Actions (login required)
View Item |