MENGENAL LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH DAN PEMBIAYAAN SYARIAH DALAM INDUSTRI KEUANGAN NON BANK SYARIAH (IKNB SYARIAH)

Dwi Sulastriya Ningsih, Desy MENGENAL LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH DAN PEMBIAYAAN SYARIAH DALAM INDUSTRI KEUANGAN NON BANK SYARIAH (IKNB SYARIAH). Ekonomi Islam. (Unpublished)

[img] Text
Desy Dwi Sulastriya Ningsih.pdf

Download (112kB)

Abstract

Industri keuangan syariah meliputi lembaga keuangan bank dan lembaga keuangan non-bank. Lembaga keuangan non bank syariah muncul dan menjadi faktor penguat industri keuangan syariah. Secara umum memang tak ada perbedaan antara IKNB syariah dan konvensional. Akan tetapi IKNB syariah memiliki karakter khusus yaitu transaksi-transaksi yang dilakukan berdasarkan prinsip syariah. IKNB syariah terdiri dari beberapa lembaga keuangan dan beberapa diantaranya adalah Lembaga Keuangan Mikro Syariah (LKMS), dan Lembaga Pembiayaan Syariah.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HG Finance
L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Islamic Studies > School of Islamic Banking
Depositing User: ps umsida
Date Deposited: 21 Feb 2019 06:51
Last Modified: 21 Feb 2019 06:51
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/3595

Actions (login required)

View Item View Item