PENGARUH BUDAYA KERJA 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu dan Shitsuke) TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT JAPFA COMFEED INDONESIA UNIT GEDANGAN

Basyar, Muhammad (2018) PENGARUH BUDAYA KERJA 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu dan Shitsuke) TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT JAPFA COMFEED INDONESIA UNIT GEDANGAN. Undergraduate thesis, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

[img] Text
SKRIPSI lengkap - 162022000125.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

5S adalah singkatan dari Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu, dan Shitsuke yang dapat diterjamahkan menjadi 5R Ringkas, Rapi, Resik, Rawat dan Rajin. merupakan suatu ilmu yang sangat perlu untuk dipelajari, dalam pengembangan suatu perusahaan atau organisasi, untuk mencapai efektivitas dan efisiensi, 5S adalah singkatan dari Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu, dan Shitsuke yang dapat diterjamahkan menjadi 5R Ringkas, Rapi, Resik, Rawat dan Rajin. merupakan suatu ilmu yang sangat perlu untuk dipelajari, dalam pengembangan suatu perusahaan atau organisasi, untuk mencapai produktivitas kerja Perseroan Terbatas (PT) Japfa Comfeed Indonesia Tbk Unit Gedangan, di tahun 2002 mulai menerapkan Budaya Kerja 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu, dan Shitsuke), pada awal penerapan 5S memang tidak seperti yang diharapkan, kebanyakan karyawan memilih pasif setiap program yang disusun Komite 5S, upaya pendekatan dilakukan oleh komite dengan membuat pelatihan-pelatihan, secara bergantian pada seluruh karyawan mulai dari jajaran direksi, karyawan tetap, outsorsing, sampai harian lepas dan keamanan. Tujuan penelitian ini Untuk mengetahui pengaruh Budaya Kerja 5S terhadap Produktivitas di PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk bagian produksi Pendekatan penelitian dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, karena penelitian ini disajikan dengan angka-angka. Pada penelitian kuantitatif ini dilakukan intervensi atau perlakuan terhadap suatu penelitian. Untuk membuktikan hipotesis secara empiris, berdasarkan data penelitian setelah data diperoleh, maka langkah selanjutnya adalah menganalisis data untuk memperoleh kesimpulan akhir dalam penelitian. Di dalam penelitian ini untuk teknik analisi datanya peneliti menggunakan metode statistik, karena data yang dianalisis adalah berupa angka-angka. Untuk memperoleh hubungan X dengan Y digunakan analisis regresi linier. Dari hasil uji simultan diperoleh bahwa Untuk mendapatkan hasil rumusan masalah variabel X di dalam persamaan secara perhitungan bersama-sama (simultan) terhadap variabel dependen dilakukan uji F yaitu dengan melihat dengan . Dari hasil perhitungan analisis regresi linier berganda dengan memakai software SPSS 17.0 diperoleh sebesar 1204,95. Sedangkan dengan nilai signifikansi 5% dengan N-1= 49 diperoleh hasil = 3,186. Dari hasil perhitungan tersebut tampak bahwa (1204,95 > 3,186). Dengan demikian hipotesis kerja (Ha) yang berbunyi ada pengaruh Budaya 5S terhadap produktivitas kerja PT. Japfa Comfeed, diterima. Hasil yang diperoleh dari perhitungan analisis deskriptif, variabel budaya kerja 5S dan produktivitas kerja menunjukkan bahwa semuanya telah mencapai kategori baik dan cukup baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Skripsi
Uncontrolled Keywords: Seiri; Seiton; Seiso; Seiketsu; Shitsuke; Komunikasi Organisasi; Produktivitas Kerja
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Social and Political Science > School of Communication Science
Depositing User: ikom umsida
Date Deposited: 10 Apr 2018 05:37
Last Modified: 10 Apr 2018 05:37
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/2846

Actions (login required)

View Item View Item