“PERLAKUAN AKUNTANSI ASET TETAP DAERAH DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PADA BADAN PENGELOLA KEUANGAN ASET DAERAH KABUPATEN SIDOARJO”

adhim, m.fafta (2018) “PERLAKUAN AKUNTANSI ASET TETAP DAERAH DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PADA BADAN PENGELOLA KEUANGAN ASET DAERAH KABUPATEN SIDOARJO”. Undergraduate thesis, universitas muhammadiyah sidoarjo.

[img] Text
skripsi lengkap,132010300085 pdf.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAKSI Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah perlakuan akuntansi aset tetap daerah dalam penyusunan laporan keuangan Badan Pengelola Keuangan Aset Daerah Kabupaten Sidoarjo sudah sesuai dengan peraturan pemerintah No. 71 tahun 2010 tentang standart akuntansi pemerintah” Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Metode deskriptif merupakan metode penelitian yang digunakan untuk menggambarkan masalah yang terjadi pada masa sekarang atau yang sedang berlangsung, bertujuan untuk membuat deskipsi, gambaran atau lukisan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat-sifat serta hubungan antar fenomena yang diteliti. Penelitian ini merupakan penelitian yang mendeskripsikan suatu gejala atau fenomena yang terjadi di lingkungan Kantor Badan Pengelola Keuangan Aset Daerah Kabupaten Sidoarjo. Hasil penelitian yang di dapatkan yaitu Badan keuangan aset daerah sidoarjo Perlakuan akuntansi aset tetap yang meliputi pengakuan, pengukuran, penyajian dan pengungkapan telah diatur dengan standar akuntansi pemerintahan yaitu PSAP 07. Dimana pada Badan keuangan aset daerah sidoarjo perlakuan akuntansi sudah menerapkan SAP PP 71 /2010 sehingga laporan keuangan sudah berbasis akrual.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: skripsi
Uncontrolled Keywords: Akuntansi; Aset; Aset Tetap
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Faculty of Engineering > School of Industrial Engineering
Depositing User: akuntansi umsida
Date Deposited: 27 Mar 2018 06:30
Last Modified: 27 Mar 2018 06:30
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/2088

Actions (login required)

View Item View Item