PENEGAKAN HUKUM TERHADAP CYBER PORNOGRAPHY DI SIDOARJO

NURWARSANTI, AWINDA (2018) PENEGAKAN HUKUM TERHADAP CYBER PORNOGRAPHY DI SIDOARJO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO.

[img] Text
ABSTRAK INDONESIA W PDF.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (29kB)
[img] Text
ABSTRACT INGGRIS PDF.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (27kB)
[img] Text
SKRIPSI LENGKAP 132040100001 PDF.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi yang semakin pesat telah menimbulkan dampak positif dan negatif dalam kehidupan masyarakat. Dampak positifnya adalah masyarakat semakin mudah dan cepat mengetahui peristiwa-peristiwa yang terjadi, sedangkan dampak negatifnya adalah munculnya tindak pidana cyber crime yaitu salah satunya cyber pornography, seperti kasus pada tahun 2015 di salah satu warung internet di Kabupaten Sidoarjo. Penegakan hukum di Sidoarjo berupaya untuk memberantas permasalahan cyber pornography dengan dua kebijakan yaitu pada kebijakan non penal dan kebijakan penal, dalam kasus tersebut penegakan hukum di Sidoarjo menggunakan upaya jalur penal, disebabkan karena yang menjadi pelaku dalam kejahatan cyber pornography adalah anak dibawah umur. Kesulitan yang dihadapi oleh penegakan hukum adalah untuk membuktikan kebenaran akan pelaku penyebar konten porno tersebut sangat sulit, sebab pelaku banyak menggunakan identitas palsu untuk beroperasi dalam menyebarluaskan gambar maupun bentuk tulisan pornografi, selain itu tidak ada penyidik khusus yang menangani akan kasus tersebut. Berdasarkan penelitian dengan metode sosio-legal, diketahui dalam mediasi penal sebagai alternatif dalam penyelesaian perkara pidana lebih menitikberatkan pada kondisi terciptanya keadilan dan keseimbangan dengan memperhatikan kepentingan dan posisi korban pidana maupun pelaku pidana.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SKRIPSI
Uncontrolled Keywords: perkembangan; tekonolgi; cyber.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > School of Legal Studies
Depositing User: hukum umsida
Date Deposited: 20 Mar 2018 04:05
Last Modified: 20 Mar 2018 04:05
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/1954

Actions (login required)

View Item View Item