Analisis Tindak Pidana Pembakaran Pada Kawasan Hutan Produktif Tanpa Izin Yang Sah Di Bangka Belitung

Rangga, Naufal Catur (2023) Analisis Tindak Pidana Pembakaran Pada Kawasan Hutan Produktif Tanpa Izin Yang Sah Di Bangka Belitung. UMSIDA.

[img] Text
ARTIKEL 25.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (249kB)

Abstract

Hutan sangatlah penting untuk menyeimbangkan kondisi lingkungan akibat pemanasan global. terutama pada hutan produktif di Indonesia. Belakangan ini banyak terjadi pembakaran pada hutan tanpa izin yang sah diakibatkan oleh kurangnya kesungguhan atau keberanian untuk bertindak secara tegas dalam menanggulangi hal ini. tujuan penelitian ini membahas secara yuridis disparitas antara Putusan PN Sungailiat No.16/Pid.B/LH/2020/PN.Sgl, Putusan Sungailiat .395/Pid.B/LH/2020/PN.Sgl, Putusan PN Sungailiat No.17/Pid.B/LH/2020/PN.Sgl tentang pembakaran pada hutan produktif tanpa izin yang sah dengan menggunakan Metode penelitian yuridis normatif. Hasil yang didapatkan yakni terdapat disparitas antara Putusan PN sungailiat No.16/Pid.B/LH/2020/PN.Sgl, Putusan Sungailiat .395/Pid.B/LH/2020/PN.Sgl, Putusan PN Sungailiat No.17/Pid.B/LH/2020/PN.Sgl tentang pembakaran pada hutan produktif tanpa izin yang sah. Pertimbangan hakim tidak sesuai dengan UU Cipta Kerja 11/2020. Pemerintah bertanggung jawab untuk mencegah pembakaran hutan.

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > School of Legal Studies
Depositing User: admin eprints
Date Deposited: 29 May 2023 11:07
Last Modified: 29 May 2023 11:07
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/11886

Actions (login required)

View Item View Item