How to Handle Disputes and Litigation as a Company in Indonesia

Hamza, Franda Latief (2023) How to Handle Disputes and Litigation as a Company in Indonesia. UMSIDA. (Unpublished)

[img] Text
artikel 16.pdf - Published Version

Download (254kB)

Abstract

Menyelami dan memahami hukum, peraturan, dan prosedur hukum yang relevan di Indonesia yang mengatur sengketa dan litigasi. Ini meliputi aturan prosedur perdata, hukum dagang, dan peraturan-peraturan khusus dalam industri terkait serta mencari bantuan hukum dapat melibatkan jasa konsultan hukum yang berpengalaman dalam penanganan sengketa dan litigasi perusahaan di Indonesia. Konsultan hukum dapat memberikan nasihat ahli, membantu dalam persiapan dokumen dan strategi, dan mewakili perusahaan dalam proses litigasi. [1] Perlu diperhatikan bahwa hukum perusahaan tidak Cuma sebatas KUHP dan KUHD saja masih ada hukum perusahaan lainnya. Misalnya undang�undang yang mengatur kepailitan, persaingan usaha, ketenagakerjaan, perpajakan, lingkungan hidup dan sebagainya. Peraturan perundang-undangan tersebut dapat berasal dari peraturan pemerintah (PP), keputusan presiden, peraturan daerah (Perda) maupun sumber-sumber hukum lainnya [2], Prinsip-prinsip tata kelola perusahaan yang efektif adalah suatu proses, struktur, dan mekanisme yang mengatur hubungan seimbang antara perusahaan dan pemangku kepentingan yang terlibat. Tujuannya adalah mencapai kinerja optimal perusahaan tanpa merugikan individu yang terlibat di dalamnya. Praktik tata kelola perusahaan yang baik memerlukan kerjasama dari semua pihak terkait di dalam perusahaan untuk menjalankan operasi dengan baik dan memenuhi hak serta kewajiban masing-masing individu yang terlibat.

Item Type: Article
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Faculty of Law > School of Legal Studies
Depositing User: admin eprints
Date Deposited: 25 May 2023 03:31
Last Modified: 25 May 2023 03:31
URI: http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/11639

Actions (login required)

View Item View Item