Paramitha Amelia Kusumawardani, PAK (2020) Plagiasi artikel judul Tatalaksana pada Ibu Hamil dengan Kram Kaki di Rumah Sakit Bersalin. Indonesian Journal of Innovation Studies, 12. pp. 3-9. ISSN 2598-9936
Text
article_nonsinta_3.pdf.pdf Download (2MB) |
Abstract
Kehamilan merupakan keadaan dimana terdapat hasil pertemuan dari sel telur dan sel sperma yang bertumbuh dan berkembang di dalam rahim seorang perempuan. Kram kaki pada ibu hamil ialah penegangan pada otot kaki yang terjadi secara singkat.hasil penelitian menunjukkan 43,8 % ibu hamil seringkali mengeluh kram kaki. Tujuan pada penelitian untuk mengetahui gambaran kram kaki pada kehamilan trimester III. Metode studi kasus dengan menggunakan metode deskriptif. Studi kasus dilaksanakan di PMB Lastakningsih Larangan Sidoarjo yang dilakukan tanggal 10 januari 2020. Asuhan kebidanan dilakukan dengan anamnesis,pemeriksaanfisik,analisisdiagnosa,penatalaksanaansertaevaluasi.Asuhanyang diberikan berlangsung baik tanpa halangan dan tidak ada penyulit. Hasil dari penelitian yang didapatkan berdasarkan dari kumpulan data dari anamnesis sampai evaluasi.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Health Science > School of Midwifery |
Depositing User: | Paramitha Amelia |
Date Deposited: | 21 Feb 2023 04:21 |
Last Modified: | 21 Feb 2023 04:21 |
URI: | http://eprints.umsida.ac.id/id/eprint/11094 |
Actions (login required)
View Item |